Basic TOEFL 1 – Grammar
Mendengar kata TOEFL pastinya yang terlintas di pikiran
kita adalah tentang Bahasa Inggris, Persyaratan Kerja/Beasiswa, Skor, dll. Dan
sesuatu yang sulit dan mungkin menakutkan bagi beberapa orang yang tidak
mencapai Skor yang ditargetkan. Akber
Semarang berharap bisa membantu dan
berbagi dengan mendatangkan pengajar/guru yang akan mengupas tentang TOEFL
yaitu Yemima Amanda (@jemzamanda) biasa dipanggil miss mima. Kalo kata miss
mima ini tes TOELF butuh persiapan lho..paling nggak selama 6 bulan... :).